Optimalisasi Pengembangan Wisata di Desa Sambirejo Kecamatan Wonosalam Guna Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Setempat

Isi Artikel Utama

Fahdian Wahyunardi tanjung

Abstrak

Sebagai negara yang berada di iklim teropis  Indonesia dianugerahi kekayaan alamnya sangatmelimpah dan hal ini tentu saja memberikan keuntungan bagi negara Indonesia, termasuk dalam sector wisata. Indonesia memiliki letak geografis yang sangat ideal untuk memiliki ragam wisata yang mampu menarik mata. Namun serangkaian masalah timbul yang mana hal tersebut menghambat berkembangnya wisata di suatu daerah terutama dalam tulisan ini fokus penelitian berada pada wisata yang berada di desa Sambirejo, kecamatan Wonosalam yang mana ada serangkai permasalahan yang cukup kompleks. Oleh karena itu, dalam penelitian ini akan diuraikan bagaimana permasalahan yang hadir pada desa tersebut seperti transportasi,sarana pyang kurang memadai dan lain sebagainya. Serta langkah apa yang harus dilakukan guna mendorong laju pertumbuhan wisata yang jauh lebih baik khususnya di daerah Sambirejo Kecamatan Wonosalam.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
tanjung, F. W. (2022). Optimalisasi Pengembangan Wisata di Desa Sambirejo Kecamatan Wonosalam Guna Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Setempat. Eastasouth Journal of Effective Community Services, 1(02), 17–27. https://doi.org/10.58812/ejecs.v1i02.47
Bagian
Articles

Referensi

Eadington, W. R., & Redman, M. (1991). Economics and tourism. Annals of Tourism Research. https://doi.org/10.1016/0160-7383(91)90038-D

Irfandanny, D., Kusuma, B. T., Sari, A. K., Ridha, F. A., Reksiana, C. P. E., Zain, M. Z., Ferdiansyah, M. R., Prasetyo, L. F. D., Marghanita, C. L., Salsabilla, M. A., Aditama, D. N., & Wahyudi, K. E. (2022). Optimalisasi Desa Wisata Berbasis Umkm Melalui Lokal Branding Desa Sumbermujur Kab. Lumajang. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 1084–1090. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.5350

Kabarjagad. (2020). Wakil Bupati Jombang, Hadiri Andum Alpukat Desa Sambirejo Wonosalam 2020. https://www.kabarjagad.id/jatim/wakil-bupati-jombang-hadiri-andum-alpukat-desa-sambirejo-wonosalam-2020/

Mas’udah, K., Nisa, H., Astutik, S., Ababiluna, A., Rose, V., Ifa, F., & Albawani, R. (2022). Inovasi Kesenjangan Informasi Dan Branding Wisata Melalui Video Profil Wisata Desa Wonomerto. KARYA UNGGUL: Jurnal Pengabdian Kepada Maysrakat, 1(2), 77–86.

Nugroho. (2020). Beberapa Masalah Dalam Pengembangan Sektor Pariwisata Di Indonesia. Jurnal Pariwisata, 7(2), 124–131.

Radarpos. (2022). Melihat Kesenian Karawitan di Wonosalam, Jombang. https://radarjombang.jawapos.com/wonderland-wonosalam/07/04/2022/kesenian-karawitan-di-desa-sambirejo-wonosalam/

Sripambudi, G. I., Hilman, Y. A., & Triono, B. (2020). Strategi Dinas Pariwisata dalam Pengembangan Infrastruktur Objek Wisata Telaga Ngebel di Kabupaten Ponorogo. Ganaya : Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 3(1), 38–50. https://doi.org/10.37329/ganaya.v3i1.421

Suyana, J. (2020). Profil Desa Wisata Samiran di Lereng Merbabu-Merapi Kecamatan Selo Kabupaten Boyolali Propinsi Jawa Tengah. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 9(1), 27. https://doi.org/10.20961/semar.v9i1.42015